05 Oktober 2009

Repeater Homebrew

Radio Repeater ini dirakit dalam box Power Amplifier merek BELL yang banyak dipasaran, didalamnya terdiri dari 2 unit Radio VHF yaitu Kenwood TM-271A yang digunakan sebagai Radio penerima (RX) dan Alinco DR-135 yang digunakan sebagai Radio Pemancar (TX).
















Power Supply yang digunakan adalah  rakitan dengan menggunakan skema yang dibuat oleh N1HFX rangkaian ini   kami   gunakan karena hasilnya yang cukup baik (sangat stabil walaupun dengan beban maksimal). Skema   power supply 10A yang dimodifikasi untuk beban 30 Amp.dengan penambahan Transistor, Diode Bridge serta Tranformator dengan arus yang cukup besar.
http://www.iq-technologies.net/projects/power/027/index.html/





Tidak ada komentar: